close
SUMENEP

Gomes: Seharusnya Madura United Menang!

IMG_20170508_231118

PAMEKASAN, Kompasmadura.com – Hasil imbang 1-1 yang diraih Madura United di kandang sendiri saat menjamu Perseru Serui di luar harapan suporter, termasuk pelatih Laskar Sape Kerrab Gomes Olivera.

Gomes menilai seharusnya timnya meraih kemenangan pada laga tersebut. Sebab di penghujung babak kedua, dia melihat salah seorang pemain belakang Perseru Serui handsball di kotak penalti saat menghadang tendangan pemain Madura United.

kurang jeli mengamati jalannya laga dengan tetap melanjutkan pertandingan meski sebagian pemain Madura United terlihat melakukan protes. Pelanggaran yang tidak berbuah penalti itu terjadi ketika kedudukan imbang 1-1.

“Saya dari pinggir lapangan melihat bahwa pemain Perseru handsball. Tapi keputusan berada di wasit. Hasil imbang ini akan dibenahi karena ini kompetisi panjang, kami berusaha mengganti poin di kandang lawan,” ujar Gomes. [A2/Put]

Tags : Susila