close
SPORT

Perssu Janji Raih Poin Maksimal di Kandang Persik

IMG_20170422_184546

KEDIRI, Kompasmadura.com – Perssu Real Madura berjanji untuk memberikan perlawanan sengit atas Persik Kediri pada laga kedua di Stadion Brawijaya sore ini pukul 15.00 WIB.

Pelatih Perssu Danur Dara mengaku siap bertarung demi meraih minimal satu poin dari kandang lawan. “Semoga mental anak anak bagus. Taktik dan strategi sudah kita siapkan. Insyaallah akan meraih hasil maksimal,” ujarnya.

Pada laga kali ini Danur Dara menyiapkan formasi 4-2-3-1 seperti yang diterapkan pada laga kandang. Inilah susunan pemain Perssu Real Madura :

1 Nasirin
2 Joko Sugiarto
3 Doni Setiawan
4 saralim
5 A Riski
6 Achmad Arthur sena
7 Krisna bhagascara
8 Bima Ragil
9 Wage Dwi Aryo
10 Didik Ariyanto
11 Haris tuharea
Cadangan :
1 Muhamad Rizki Chandra
2 Gedhong tangguh Pambudi
3 Juni Kuswantoro
4 Agus wahedi
5 Saiful choiri
6 Nur jawara Munir
7 Mohamad rusli.
[A2/Put]
Tags : Perssu