MALANG, Kompasmadura.com – Kejuaraan Nasional (kejurnas) tim voli amatir indoor U-17 yang digelar di Gedung Olahraga Ken Arok Malang mulai 29 November hingga 4 Desember 2016. Namun kejurnas tersebut diikuti oleh 37 tim dari berbagai provinsi di Indonesia.
“Pelaksanaan sekarang memang beda, Kalau pelaksaan tahun lalu hanya diikuti tim voli dari pulau Jawa, Untuk tahun ini banyak dari luar Jawa yang terdiri dari Bali, Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Sulawesi Utara , Pekanbaru serta Riau”. Tutur Ketua Panitia Hadi Muhono, Senin (28/11/2016).
Sementara dalam kejurnas kali ini menggunakan sistem setengah kompetisi, Dimana Dalam kejurnas kali ini menggunakan sistem setengah kompetisi. Dimana di babak awal akan menggunakan sistem pembagian grup yang kemudian dilanjutkan ke sistem gugur sampai babak final.
Ia juga menambahkan, Tujuan kita adalah memberikan jam terbang kepada bibit atlet bolavoli tanah air.Bahkan bukan hanya hadiah dan juara yang kita cari, tapi bagaimana memberikan sebuah kompetisi untuk atlet bola voli amatir.Jelasnya[Ri/uL]
Berikut 37 Tim Peserta Kejurnas :
Tim Putri Luar Jawa Timur
1. Bahana Bina P ( Jabar)
2. Tectona ( Jabar)
3. VVV (Jabar)
4. Ganevo (Yogyakarta)
5. BRIGHT Elektrik PLN ( Kepri)
6. Pervit ( Jateng)
7. Enigma ( Jateng)
8. Pervos ( Jateng)
Tim Putri Jawa Timur
1. BMC (Ngawi)
2. SBC ( Sidoarjo)
3. Jenggolo ( Sidoarjo)
4. Mojekerto
5. Bina Voli ( Banyuwangi)
6. Patria (Blitar)
7. Rajawali ( Blitar)
8. Gajayana ( Malang)
9. MVC ( Malang)
10. Mitra Utama ( Kediri)
11. Arema Vi (Kab. Malang)
Tim Putra Luar Jawa Timur
1. VOBGAR ( Jakarta)
2. JVC ( Jakarta)
3. PASUNDAN ( Jabar)
4. PERVIT ( Jateng)
5. KBC ( Bali)
6. BARAJA MUSTI ( Kalbar)
7. SUKADANA ( Kalbar)
8. BORNEO (Kaltim)
9. ELEKTRIK PLN (Sulut)
10. GANEVO ( Yogyakarta)
Tim Putra Jawa Timur
1.SBC (Sidoarjo)
2.Jenggolo ( Sidoarjo)
3.Mojekerto
4.Bina Voli (Banyuwangi)
5.MVC ( Malang)
6.Gajayana ( Malang)
7.Arema Vi (Kab. Malang)
8.Mitra Utama (Kab. Kediri)
